Bimker Lapas Slawi Kawah Candradimuka Menempa Keahlian Dan Keterampilan Warga Binaan

    Bimker Lapas Slawi Kawah Candradimuka Menempa Keahlian Dan Keterampilan Warga Binaan
    Dok. Humas Lapas Slawi

    SLAWI - Mengisi masa hukuman menjadi alasan warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Slawi Kanwil Kemenkumham Jawa Tengah untuk terus berdiam, mendapatkan keterampilan dan keahlian yang bermanfaat merupakan suatu tujuan agar siap nantinya kembali ke masyarakat.

    Bimker(Bimbingan Kerja) Lapas Slawi menjadi kawah candradimuka yang menempa warga binaan menjadi manusia-manusia yang mempunyai keahlian dan keterampilan setelah selesai nanti menjalani masa pidana.

    Beragam program bimbingan kerja berupa kegiatan kemandirian seperti budidaya sayur, menjahit, pertukangan kayu, Jasa laundry, budidaya ayam kampung, budidaya magoth, budidaya bebek serta entok dan Tenun Sarung Goyor adalah alternatif kegiatan pembinaan kemandirian yang bisa diikuti di Bimker Lapas Slawi.

    Selain bimbingan kerja berupa program kemandirian tersebut warga binaan Lapas Slawi juga dilatih keahlian lain seperti berwira usaha dengan menjalankan kantin yang diawasi langsung oleh petugas Lapas Slawi.

    Kasi Binadik Lapas Slawi Anistyo G.A melalui Kasubsi bimbingan kerja Lapas Slawi Pratama Deri mengatakan jika Bimker Lapas Slawi tak ubahnya seperti kawah candradimuka yang siap warga binaan untuk menjadi manusia yang lebih bermanfaat dan lebih baik. 

    Anistyo berharap antusiasme warga binaan yang tinggi terhadap Bimker Lapas Slawi juga bisa menjadikan Bimker Lapas Slawi menjadi lebih berkembang dan lebih produktif demi kemajuan Lapas Slawi.

    (Humas Lapas Slawi) 

    lapas slawi bimbingan kerja pembinaan kemandirian
    RIO BANI RYANDINO

    RIO BANI RYANDINO

    Artikel Sebelumnya

    Panen Lele Hingga Menenun, Warga Binaan...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Masa Panen, Kalapas Slawi Tinjau...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Prajurit TNI Koops Habema Respons Kebutuhan Penerangan Masyarakat Wilayah Papua
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Lapas Slawi Laksanakan Audiensi Pembahasan MOU Dengan RSUD Soesilo Slawi Untuk Pelayanan Kesehatan Warga Binaan
    Kemenkumham Gelar Upacara Peringatan HBP Ke-59, Kanwil Jateng Ikuti Secara Virtual
    Agendakan Program Pembinaan Kemandirian Budidaya Jamur Tiram, Lapas Slawi Gandeng BLK Bahas Rencana Kegiatan
    Gali dan Kembangkan Potensi Warga Binaan, Lapas Slawi Adakan Pelatihan Kemandirian Teknik Pemasangan Baja Ringan Gandeng BLK Kabupaten Tegal
    Kemenkumham Jateng Lakukan Penggalian Data Lapangan Evaluasi Kebijakan di Bagian Hukum Setda Kab Demak
    Lapas Slawi Laksanakan Audiensi Pembahasan MOU Dengan RSUD Soesilo Slawi Untuk Pelayanan Kesehatan Warga Binaan
    Tinjau Layanan Tatap Muka di Hari Pertama Lebaran, Sesditjenpas Tekankan Pelayanan Prima Tanpa Pungli
    Jalin Kekompakkan Pegawai, Kanwil Kemenkumham Jateng Gelar Pembinaan FMD
    Agendakan Program Pembinaan Kemandirian Budidaya Jamur Tiram, Lapas Slawi Gandeng BLK Bahas Rencana Kegiatan
    Gali dan Kembangkan Potensi Warga Binaan, Lapas Slawi Adakan Pelatihan Kemandirian Teknik Pemasangan Baja Ringan Gandeng BLK Kabupaten Tegal
    Kakanwil Pastikan Layanan Kunjungan Di Hari Raya Idul Fitri Berjalan Lancar
    Wujudkan Integritas dan Lapas Bebas HALINAR, Lapas Slawi Laksanakan Penggeledahan Dan Tes Urine Untuk Warga Binaan Bersama BNNK Kota Tegal
    Secara Virtual, Lapas Slawi Ikuti Upacara Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke 59
    Buka Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri Lapas Slawi Gandeng Polres Tegal dan Taruna Poltekip Layani Ratusan Pengunjung
    Menjadi Narasumber Dalam Webinar Back To Basic Pemasyarakatan, Sesditjenpas Jelaskan 6 Hal Yang Harus Dipedomani

    Ikuti Kami